Ternyata Ini 6 Tanaman Bunga Yang Paling Diburu Selama Pandemi Covid - 19

Kamis, 03 September 2020

Indragirione.com, - Perubahan keseharian selama pandemi mau-tak mau berimbas ke berbagai bidang. Dengan waktu lebih banyak di rumah, ragam kegiatan dipilih untuk tetap menyibukkan diri, dan berkebun menjelma jadi salah satu opsinya.
Sementara beberapa orang memutuskan hobi ini sebagai bagian dari ketahanan pangan, ada pula yang memanfaatkannya untuk mendekorasi rumah. Memanfaatkan media tanam, entah tanah atau air, kemudian ada tanaman-tanaman hias yang masuk dalam kategori paling laris selama pandemi.
Berikut Tanaman Paling Laris Selama Pandemi Covid - 19


1. Gelombang Cinta


Umumnya tanaman yang satu ini sering ditemukan di pojok rumah atau ruangan.
Bentuknya yang melebar dan daunnya yang unik membuat banyak digemari.


2. Lili Paris


Lili paris juga menjadi tanaman paling digemari dan dijadikan hiasan diluar maupun didalam rumah.


3. Sansevieria (Lidah Mertua)


Tanaman yang banyak digemari selanjutnya adalah Sansevieria atau sering disebut Lidah Mertua.

4. Hias Paku Tanduk Rusa


Tanaman yang satu ini banyak diminati karena bentuknya yang sangat unik.


5. Bonsai


Bonsai adalah tanaman yang sangat kecil, unik dan memiliki karakter tersendiri.


6. Bunga Anggrek 


Warnanya yang sangat indah dan bermacam-macam membuat bunga Anggrek tetap difavoritkan untuk dijadikan tanaman hias.