Trending
Sebanyak 65 Anggota DPRD Riau 2024-2029 Dilantik Besok, Ini Nama-Namanya
Paket Baznas Inhil Ramadhan 2024 Senilai 1,6 Milyar Jadi Temuan
Keunggulan, Kenapa Harus Memilih Paslon Pemimpin Muda Inhil FERMADANI
Ustadz Ajay: Fokus Nyalakan Lilin Sendiri Tanpa Memadamkan Orang Lain
Bakso Bakar Hendra, Enak di Lidah Pas di Kantong
Indragirione.com, - Jika berkunjung ke Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Provinsi Riau, kamu akan menemukan banyak jajanan pingit jalan terutama bakso bakar.
Bakso bakar merupakan jajanan pingir jalan yang enak dilidah dan pas dikantong.
Tepat di Jalan Prof M Yamin Tembilahan ada pedagang bakso bakar yang tiap harinya sangat ramai dikunjungi oleh pembeli.
“Ada tiga bakso, yang kecil, ada rasa ayam dan telor puyuh,” sebut Hendra.
Hendra mengatakan bahwa harga bakso bakar yang ia jual sangat terjangkau. Untuk bakso kecil seharga Rp1000 / tusuk dan untuk bakso yang besar Rp2000 / tusuk.
Sementara itu, Hendra mengatakan bahwa saos yang ia jual ada dua varian rasa yakni manis dan pedan. Tak jarang pembeli meminta saos pedas manis.
Dia menuturkan bahwa dirinya sudah berjualan bakso bakar di Jalan Prof M Yamin telah dua tahun lalu.
Dia berjualan mulai dari pukul 17.00 WIB sampai 21.30 WIB atau sampai dagangannya habis.
https://youtu.be/v6zDK3B31_8
- Nekat Peras Istri Orang, HR Ancam Sebar Video Persetubuhan Mereka
- Pertamina Merugi 11 Triliun, Legislator PKB Abdul Wahid Pertayakan Kerugian di Hulu dan Hilir
- Bahtiar : Saya dan Anggota Poktan Sinar Usaha Maju Nyatakan Syaiful Bukanlah Bagian dari Kita
- Bupati Mursini Bersama Kapolres AKBP Henky Launching Desa Tangguh
- Jajanan Legendaris Khas Melayu, Kue Putu Piring
- Bertemu DPR RI dan PLN, Dani M Nursalam Sampaikan Persoalan Listrik di Inhil
Tulis Komentar